November 12, 2018

Cara menulis fungsi Range & Cells

Dibawah ini mengenal cara menulis Range dan cells pada VBA

1. Tulislah Code : range("a1")="belajar"
code ini artinya : pada a1 tampilkan kata belajar


2. Jalankan maka akan muncul di a1 kata "belajar"


Apa bila ingin banyak cells yang ditulis misal A1 sampai C6 maka tulis  range("a1:c6")="belajar"
code ini artinya : pada a1 sampai c6 ditampilkan kata belajar


Cara menulis fungsi cells

Tuliskan code : cells(1,1)=100
Ini artinya pada a1 tampilkan angka 100 karna 1 sebelum koma perintah pilih kebawah dan 1 setelah koma perintah pilih ke samping




Selain menggunakan fungsi Range dan cells bisa juga menggunakan kurung kotak yaitu [ ]


Selesai

0 komentar:

Posting Komentar